Kompas TV TALKSHOW rosi

KH Tio Iskandar, Kyai Tionghoa Sebarkan Nilai Kemanusiaan Lewat Ajarannya - ROSI (Bag 4)

Kompas.tv - 23 Januari 2020, 23:45 WIB
Penulis : Yudho Priambodo

KH. Tio Iskandar, kyai Tionghoa pendiri pesantren Mutia Hati Beriman ikut meramaikan episode ROSI special menyambut Tahun Baru Imlek. Kyai yang menjabat sebagai Ketua DPW Persaudaraan Islam Tionghoa Indonesa (PITI) Jawa Tengah bercerita tentang tantangan menjadi seorang tionghoa muslim. Kepada Rosianna Silalahi, KH. Tio Iskandar juga berkisah bagaimana dalam setiap dakwahnya ia selalu mengedepankan nilai-nilai kemanusiaan.
Selain itu ada juga cerita dari saudara Muslim Tionghoa lainnya, Serian Wijatno, Sekertaris Dewan Masjid Indonesia. Serian berkisah tentang bagaimana kehidupan masyarakat Tionghoa di Indonesia saat ini.
Sakasikan kisah mereka, para muslim Tionghoa, selengkapnya di dialog Rosianna Silalahi bersama Grace Natalie (Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia), Charles Honoris (Politisi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan), Anne Avantie (Perancang Busana), Yunarto Wijaya (Direktur Eksekutif Charta Politika Indonesia), dan KH Tio Iskandar (Ketua DPW Persaudaraan Islam Tionghoa Indonesa (PITI) Jawa Tengah).
Dalam tayangan ROSI eps Saya Tionghoa, 100% Indonesia, tayang Kamis 23 Januari pukul 20.00 WIB di Kompas TV. Independen Tepercaya
Jangan lewatkan dialog seru lainnya di program ROSI setiap hari Kamis pukul 20.00 WIB hanya di @kompastv
Dan follow akun Instagram talkshow ROSI @rosi_kompastv
juga Twitter di @Rosi_KompasTV.
Ingin menonton ROSI langsung di Studio 1 Menara Kompas? Kirimkan email ke [email protected] atau DM ke akun instagram ROSI (@rosi_kompastv) dengan format daftar(spasi)tanggal live(spasi)nama(spasi)no telepon

#TalkshowRosi #RosiKompasTV #ROSI #SayaIndonesia #GraceNatalie #YunartoWijaya #CharlesHonoris #AnneAvanntie #TioIskandar 



Sumber : Kompas TV

BERITA LAINNYA



Close Ads x
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.