Kompas TV nasional kompas dunia

Begini Cara Amerika Serikat Menjaga Kebebasan Pers

Kompas.tv - 5 Maret 2019, 19:55 WIB
Penulis : edika ipelona | Editor : Administrator

Jatuhnya presiden ke 37 Amerika Serikat,  Richard Nixon atau kasus skandal seks Bill Clinton semua tertata rapi. Bukan di tempat arsip nasional, namun di museum media massa alias #Newseum.

#Museum arsip berita ini ada di ibu kota Amerika Serikat, Washington DC.

Newseum sengaja didirikan oleh sejumlah tokoh masyarakat dan perusahaan yang peduli dengan kebebasan berpendapat di #Amerika.

Newseum ini sudah berdiri lebih dari 20 tahun lalu dan bertahan untuk tetap menjaga kebebasan pers, berpendapat dan berkumpul di Amerika Serikat.

Ikuti liputan lengkapnya bersama dengan Jurnalis Kompas TV, Aiman Witjaksono.



Sumber : Kompas TV

BERITA LAINNYA



Close Ads x
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.