Kompas TV video vod

Fenomena Artis Ikut Nyaleg di Pemilu 2024, Artis Kebelet Nyaleg atau Partai Kejar Artis Demi Suara?

Kompas.tv - 17 Mei 2023, 14:17 WIB
Penulis : Pompe Sinulingga

JAKARTA, KOMPAS.TV - KPU telah resmi menutup masa pendaftaran bacaleg untuk pemilu 2024.

KPU menjelaskan bahwa telah menerima 18 partai politik yang telah mendaftar.

Namun sejumlah selebritas tanah air menjadi sorotan.

Bukan hanya sekedar pendongkrak suara, bahkan sejumlah nama lama pun kembali mendaftar sebagai bacaleg pemilu 2024.

Benarkah para selebritas dan pesohor tanah air ini masih sebatas pengumpul suara untuk partai politiknya?

Lalu bagaimana sepak terjang mereka di kursi parlemen dalam pemilihan sebelumnya?

Untuk lebih lengkapnya, simak dialog KompasTV bersama narasumber, Pakar Komunikasi Politk UIN Syarifhidayatulah, Gun Gun Heryanto, Sekjen Partai Amanat Nasional, Eddy Soeparno, dan Ketua DPP PDI-P Nusyirwan Sujono, akan membahasnya di Program Sapa Indonesia Pagi.

Baca Juga: Tanggapan Erick Thohir Timnas Indonesia Menang atas Thailand: Kasih Lihat Siapa Kita!



Sumber : Kompas TV

BERITA LAINNYA



Close Ads x