Kompas TV video vod

Imbas Turis Asing di Bali Dilarang Sewa Motor, Omzet Rental Turun 40 Persen!

Kompas.tv - 18 Maret 2023, 12:08 WIB
Penulis : Kharismaningtyas

BALI, KOMPAS.TV - Setelah pemerintah provinsi bali melarang warga negara asing menyewa sepeda motor, penyedia jasa persewaan motor, di Denpasar Bali, mengalami penuruan omzet sebesar 40 persen.

Dampak larangan warga negara asing menyewa sepeda motor di Bali, dirasakan para penyedia jasa persewaan motor.

Baca Juga: Larang WNA Kendarai Motor, Gubernur Bali: Turis Berlibur Gunakan Kendaraan Agen Travel

Salah satu persewaan motor di denpasar menyebut, 20 warga negara asing membatalkan penyewaan motor. Akibatnya, ia mengalami penurunan omzet hingga 40 persen.

Jika biasanya dalam sebulan mereka mampu menyewakan 80 hingga 90 sepeda motor, namun kini, justru sepi.

Dampak penurunan ini mereka rasakan sejak Bulan Februari 2023 kemarin.

Baca Juga: Penggeledahan Kantor Kedes Tersangka Kasus Korupsi Penjualan Tanah Desa Tambakbaya

 



Sumber : Kompas TV

BERITA LAINNYA



Close Ads x