Kompas TV regional berita daerah

Jokowi Singgung Kasus Tambang Ilegal di Rapim TNI - Polri: Penerimaan Negara Jadi Berkurang!

Kamis, 9 Februari 2023 | 11:00 WIB
Penulis : Kompastv Lampung

KOMPAS.TV - Presiden Joko Widodo menyinggung kasus ekspor dan tambang ilegal dalam rapat pimpinan TNI-Polri.

Jokowi tegaskan, sudah menjadi tugas TNI- Polri membereskan praktik ilegal ini.

Presiden Jokowi kesal, kasus ekspor dan tambang ilegal masih eksis di RI.

Ekspor ilegal seperti timah, bauksit, dan batu bara dapat mengurangi pendapatan negara.

Jokowi menegaskan, tambang dan ekspor ilegal dapat menghambat Indonesia yang berupaya melakukan hilirisasi dan industrialisasi.


Sumber : Kompas TV

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.


BERITA LAINNYA


Close Ads x