Kompas TV video vod

Presiden Jokowi Puji Prabowo di HUT Gerindra, Politisi Gerindra: Ini Apresiasi Jujur dari Presiden!

Selasa, 7 Februari 2023 | 00:44 WIB
Penulis : Pompe Sinulingga

JAKARTA, KOMPAS.TV - Saling puji antara Presiden Jokowi dan Ketua Umum Partai Gerindra mewarnai peringatan hari ulang tahun ke-15 Partai Gerindra.

Meskipun pujian dari Prabowo terhadap Jokowi intensitasnya lebih tinggi dalam pidato politiknya.

Benarkah ini sebagai sinyal  poros politik dalam pemilu mendatang?

Menurut Politisi Gerindra Andre Rosiade, mengatakan, Jokowi memuji Prabowo merupakan bentuk apresiasi jujur dari presiden.

Lebih lengkapnya, simak dialog KompasTV bersama narasumber Politisi Gerindra Andre Rosiade, dan Pengamat Politik Sekaligus Direktur Eksekutif Charta Politika Yunarto Wijaya.

Baca Juga: Mendag Usul Beli Minyakita Tunjukan KTP, Pedagang: Gak Usahlah Ribet


Sumber : Kompas TV

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.


BERITA LAINNYA


Close Ads x