Kompas TV video vod

Terjerat Kasus Suap Izin Minimarket, Wali Kota Ambon Richard Louhenapessy Ditangkap di Mall

Kompas.tv - 14 Mei 2022, 20:00 WIB
Penulis : Pompe Sinulingga

AMBON, KOMPAS.TV – Komisi Pemberantasan Korupsi Republik (KPK) telah menetapkan Wali Kota Ambon Richard Louhenapessy sebagai tersangka kasus suap perizinan gerai minimarket di Kota Ambon.

Saat ini Richard Louhenapessy telah ditahan di Rutan KPK.

Baca Juga: Kronologi Wali Kota Ambon Ditetapkan Jadi Tersangka Perizinan Retail

Setelah ditahan KPK sebagai tersangka kasus suap minimarket di Kota Ambon, aktivitas di rumah Dinas Wali Kota Ambon Richard Louhenapessy terpantau sepi.

Penjaga rumah menyebut sudah beberapa hari Richard dan keluarganya tidak berada di rumah dinas.

Richard Louhenapessy ditangkap KPK saat berada di Jakarta, untuk berobat di rumah sakit.

Baca Juga: KPK Tetapkan Wali Kota Ambon sebagai Tersangka Penyuapan Izin Retail

_____

Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam nonstop di https://www.kompas.tv/live.

Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia. Yuk, subscribe channel YouTube Kompas TV!

Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV. Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https://www.kompas.tv. 



Sumber : Kompas TV

BERITA LAINNYA



Close Ads x
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.