Kompas TV nasional update corona

Dapat Izin Penggunaan dari BPOM, Vaksin Zifivax Diklaim Halal dan Memiliki Efikasi 81 Persen

Kompas.tv - 7 Oktober 2021, 19:30 WIB
Penulis : Dea Davina

JAKARTA, KOMPAS.TV - Badan pengawas makanan dan minuman, BPOM menerbitkan izin penggunaan darurat untuk Vaksin Zifivax asal China.

Baca Juga: BPOM Sebut Efikasi Vaksin Zifivax 77,47 Persen Terhadap Varian Delta dan 100 Persen Lawan Gamma

Vaksin Zifivax merupakan vaksin ke 10 yang mendapat izin penggunaan darurat oleh Badan Pengawas Obat dan Makanan, BPOM.

Vaksin asal China yang dikembangkan di Indonesia ini memiliki efikasi sebesar 81 persen dan disuntikan 3x dengan interval 1 bulan, serta vaksin ini juga bisa untuk warga lansia.

Baca Juga: BPOM Beri Izin Penggunaan Darurat Vaksin Covid-19 Zifivax Asal China, Efikasi 81,7 Persen

Vaksin yang diklaim halal ini diharapkan bisa segera diproduksi pada akhir tahun 2021. 



Sumber : Kompas TV

BERITA LAINNYA



Close Ads x