Kompas TV regional berita daerah

Ratusan Rumah Terendam Banjir Akibat Kali Bekasi Meluap

Kompas.tv - 26 Oktober 2020, 12:15 WIB
Penulis : Merlion Gusti

BEKASI, KOMPAS.TV - Pascabanjir yang terjadi pada Minggu kemarin, warga terdampak banjir di kampung Lebak, Teluk Pucung, Bekasi Utara, Kota Bekasi, Jawa Barat, kini mulai membersihkan lumpur.

Pembersihan lumpur dan, sampah yang terbawa banjir di lakukan secara manual oleh warga.

Sejuma warga kampung lebak, Kelurahan Teluk Pucung, Kecamatan Bekasi Utara, Kota Bekasi di sibukan membersihkan rumah dan, lingkungan pasca banjir, Senin pagi.

Lumpur bercampur air masih menggenang setinggi 30 centimeter di lingkungan warga.

Warga pun melakukan pembersihan lumpur secara manual menggunakan alat seadanya.

Sementara itu, BPBD Kota Bekasi berkordinasi dengan kelurahan teluk pucung dan, kecamatan bekasi utara untuk mengerahkan bantuan dan, menurunkan satu unit mobil pemadam kebakaran untuk penyemprotan lumpur.

#LiveStreaming #BreakingNews #Kompastv

Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live. Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia, yuk subscribe channel youtube Kompas TV. Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV. 

Media sosial Kompas TV: 
Facebook: https://www.facebook.com/KompasTV 
Instagram: https://www.instagram.com/kompastv 
Twitter: https://twitter.com/KompasTV 
LINE: https://line.me/ti/p/%40KompasTV 



Sumber : Kompas TV

BERITA LAINNYA



Close Ads x