Kompas TV nasional berita kompas tv

Luhut: 100 Juta Warga akan Divaksin Corona Mulai Desember 2020

Kompas.tv - 20 September 2020, 13:24 WIB
Penulis : Christandi Dimas

KOMPAS.TV - Pemerintah menargetkan 100 juta warga Indonesia divaksin corona antara Desember 2020 - Januari 2021.

Jika target tercapai, wabah corona atau Covid-19 di Indonesia diprediksi bisa dikendalikan.

Baca Juga: Kasus ABK di Freezer, Polisi: Tewas Karena Miras Oplosan

Target pemerintah disampaikan Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan.

Dari 100 juta warga yang ditargetkan mendapat vaksin corona, tenaga medis atau tenaga kesehatan mendapat urutan pertama.

Sambil menunggu vaksin corona tersedia, Menteri Luhut meminta pihak berwenang terus mengawasi pelaksanaan protokol kesehatan.

Baca Juga: Napi Vonis Mati Kabur dengan Gali Tanah Menuju Selokan

Jangan lewatkan streaming Kompas TV live 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live agar kamu semua tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia. Subscribe juga channel YouTube Kompas TV dan aktifkan lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru langsung.



Sumber : Kompas TV

BERITA LAINNYA



Close Ads x
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.