Kompas TV nasional berita kompas tv

Indonesia Magnet Radikalisme

Kompas.tv - 6 Agustus 2017, 15:00 WIB
Penulis :

Doktrin gerakan radikal seperti ISIS terbukti mengena untuk wilayah Asia Tenggara, termasuk Indonesia. Kutipan yang selalu digunakan oleh rekruter ISIS, misalnya, adalah terbitnya "kekuatan baru dari Timur" yang "menggunakan bendera hitam". 

Kecocokan doktrin ini juga dibantu dengan kemudahan distribusi informasi lewat media sosial. Walhasil, gerakan perekrut paham radikalisme semakin luas. Di sisi lain, perangkat hukum di Indonesia dinilai masih lemah. Yang paling disorot adalah revisi undang undang terorisme. 



Sumber : Kompas TV

BERITA LAINNYA



Close Ads x